Pengalaman Menjadi Kepala Sekolah Penerbang Tempur

Ketika masih berpangkat Kolonel Penerbang (Pnb), pada tahun 1999, saya mendapat perintah dari Markas Besar Tentara Nasional Indonesia-Angkatan Udara (Mabes TNI-AU) untuk menjadi Kepala Sekolah combine fighter weapon